Surprise Me!

[FULL] Israel Tembaki Warga Gaza saat Ambil Bantuan, Sekitar 85 Orang Tewas

2025-07-22 218 Dailymotion

KOMPAS.TV - Sekitar 85 orang warga Palestina tewas ditembak tentara Israel saat berusaha mendapatkan makanan di berbagai lokasi di Jalur Gaza, pada hari Minggu, 20 Juli 2025.

Menurut Kementerian Kesehatan wilayah tersebut, jumlah korban tewas terbesar berada di Gaza Utara yang hancur, di mana kondisi sangat memprihatinkan.

Baca Juga Pelapor PBB Sebut Kelaparan di Gaza Sengaja Diciptakan Israel, Satu Juta Anak Palestina Terancam di https://www.kompas.tv/internasional/606738/pelapor-pbb-sebut-kelaparan-di-gaza-sengaja-diciptakan-israel-satu-juta-anak-palestina-terancam

#gaza #israel #jalurgaza

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/606817/full-israel-tembaki-warga-gaza-saat-ambil-bantuan-sekitar-85-orang-tewas